>

Resep Pudding Semangka Bening Sederhana

Puding Semangka
Ala
Sari Puspa
resep pudding semangka
Pudding Semangka
* Bahan 1 :

*Agar2 plain (bening)
*Gula pasir sesuai selera
*Secukupnya pewarna makanan merah
*Secukupnya biji selasih (me : beli kering, rendam sbntar dgn air hangat, tiriskan)
*Air sesuai takaran

- Cara Buat :

1. Campur semua bahan kecuali biji selasih, masak smp mendidih smbil di aduk2, lalu tuang ke dlm cetakan, beri biji selasih.

* Bahan 2 :

*Agar2 plain (bening)
*Gulpas sesuai selera
**Kental manis putih sesuai selera
*Air sesuai takaran

- Cara Buat :

1. Campur semua bahan, masak smp mendidih smbil di aduk2 lalu tuang ke dlm cetakan (di atas bahan 1 yg sdh dingin/mengeras)

* Bahan 3 :

*Agar2 plain (bening)
*Gulpas sesuai selera
*Kental manis putih sesuai selera
*Secukupnya pewarna makanan hijau
*Air sesuai takaran

- Cara Buat :

1. Campur semua bahan, masak smp mendidih smbil di aduk2 lalu tuang ke dlm cetakan (di atas bahan 2 yg sdh dingin/mengeras)
2. Biarkan lapisan nmr 3 dingn/mengeras, stlh itu balik cetakan, iris2, Sajikan.

#NB : Saya pkai 2 bks agar2 plain trus saya bagi jadi 3 bagian spy tdk kebanyakan

Resep and testimonials : Resep Pudding Semangka Bening Sederhana

#Resep
#Resepta
#ResepKue

Dapatkan Artikel Baru Gratis Via Email:

0 Response to "Resep Pudding Semangka Bening Sederhana"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel